Recent Posts

Pertamina Pastikan Ketersediaan Pasokan BBM Dan Gas Di Wilayah Bencana Banjir Bandang Sumbar

MarketNews.id PT Pertamina (Persero) memastikan ketersediaan pasokan energi dapat terpenuhi, dampak bencana banjir bandang wilayah Sumatera Barat yang terjadi pada Sabtu 11 Mei 2024. “Pertamina melalui Regional Sumbagut pastikan ketersediaan energi di wilayah yang terdampak bencana memenuhi kebutuhan masyarakat lokal di Sumatera Barat,” terang Fadjar Djoko Santoso, Vice President Corporate …

Read More »

Chandra Asri Siap Akuisisi Shell Energy and Chemichels Park Singapura.

MarketNews.id Kerajaan bisnis Prayogo Pangestu pemilik Barito Grup semakin melebar. PT Chandra Asri Pacific Tbk (TPIA), telah lakukan keterbukaan informasi dengan mengumumkan akan melakukan akuisisi 100 persen terhadap Shell Energy Singapura. Dampak dari Akusisi ini, TPIA akan menjadi perusahaan chemical dan minyak terintegrasi. Dan Prayogo Pangestu sebagai pemilik utama TPIA, …

Read More »

BI : Indeks Keyakinan Konsumen (IKK) April 2024 Naik Jadi 127,7

MarketNews.id. Hasil survai bulanan yang dilakukan oleh Bank Indonesia (BI) sepanjang April 2024, Indeks Keyakinan Konsumen (IKK) alami peningkatan dari 123,8 jadi 127,7 di April 2024. Peningkatan Indeks ini sebagai salah satu indikasi keyakinan konsumen terhadap kondisi ekonomi naik dibanding bulan Maret 2024. Bank Indonesia (BI), menyebutkan survei Konsumen Bank …

Read More »