Recent Posts

ANTM Kuras Dana Kas Sampai Rp1,2 Triliun Buat Operasional Semester I 2024

MarketNews.id- PT Aneka Tambang Tbk (ANTM) mencatatkan arus kas bersih yang digunakan untuk aktivitas operasi Rp1,295 triliun sepanjang enam bulan pertama tahun 2024. Pasalnya, penerimaan dari pelanggan hanya Rp23,3 triliun. Tapi pembayaran kepada pemasok mencapai Rp21,7 triliun.Selain itu, ANTM harus membayar gaji/honorarium karyawan,direksi dan komisaris Rp1,016 triliun. Lalu pembayaran pajak …

Read More »

Dukung Penyediaan Energi Gas Bumi Di IKN, PGN Salurkan Gas Ke Hotel Nusantara

MarketNews.id-Subholding Gas Pertamina, PT Perusahaan Gas Negara Tbk (PGN), melakukan uji coba penyaluran gas bumi pertama kepada pelanggan komersial yaitu Hotel Nusantara yang terletak di Ibu Kota Nusantara (IKN). Langkah ini merupakan wujud komitmen PGN dalam mendukung pembangunan infrastruktur di kawasan IKN, serta mendorong peningkatan efisiensi operasional Hotel Nusantara sendiri. …

Read More »

BEI Selenggarakan IDX Net Zero Incubator Buat Emiten Tingkatkan Upaya Dekarbonisasi

MarketNews.id-PT Bursa Efek Indonesia (BEI) senantiasa berperan aktif dalam mendorong upaya penerapan dekarbonisasi di pasar modal Indonesia. Salah satu inisiatif yang dilakukan adalah dengan mendorong perusahaan tercatat untuk merencanakan upaya dekarbonisasi yang berkualitas melalui edukasi serta asistensi dalam melakukan decarbonization journey melalui program IDX Net Zero Incubator. Program ini merupakan …

Read More »